Cara Pesan

  1. Hubungi kami, via telepon,bbm,WhatsApp, Line, sms atau email
  2. Tim kami akan datang ke lokasi untuk mengukur panjang, lebar, tinggi, dsb.
  3. Konsultasikan pada kami mengenai tema, konsep dan kebutuhan dari kitchen set / furniture yang anda inginkan, seperti type/model, warna, dll. Apa saja Asesories / kitchen set yang akan dipasang, misalnya : Kompor Tanam / Kompor Standing, Cookerhood, Microwave, Dispenser, berapa Rak Piring, berapa Rak Sendok, Rak Botol, Sink, Table Top, Lampu, dll.
  4. Pilih Model / Design & warna Finishing yg disukai, bisa dari referensi / internet / sket gambar sendiri. 
  5. Apabila konsep desain, dll sudah disepakati kami akan membuatkan desain visual gambar 3D interior runganan. Waktu pengerjaan gambar kurang lebih 3hari - 7hari tergantung dari tingkat kerumitan desain dan luas ruangan. Bila ada yang kurang, baik dari segi model / warna, desain bisa direvisi sampai desain cocok.
  6. Apabila sudah cocok maka konsumen membayar tanda jadi /Dp 30 - 50% untuk tahap pengerjaan. Waktu pengerjaan produksi sekitar 2 - 4 minggu tergantung dari jumlah banyaknya produksi.  

 

 

TOP