Konsep Kitchenset Dapur Minimalis Bernuansa Simpel

Konsep Kitchenset Dapur Minimalis Bernuansa Simpel

Konsep Dapur Minimalis Bernuansa Simpel

Dengan fungsi maksimial semakin dibutuhkan masyarakat. Hal ini seiring dengan luasan tanah yang semakin mahal.
 

, Majalah Kartini | 31/10/2017 - 15:02

MajalahKartini.co.id – Dalam setiap rumah dapur punya peran yang amat penting. Dalam perkembangannya kebutuhan akan perabotan dapur  kini mengalami perubahan seiring dengan ruangan rumah yang makin minimalis. Saat fungsi dapur juga menjadi  ruang tempat berkumpulnya keluarga. Untuk dibutuhkan prabotan dapur yang memiliki banyak fungsi. Penggabungan konsep penataan ruag secara efisien dan penggunan fitting yang tepat merupakan kunci dari pentaan ruang dapur yang dapat memenuhi kebutuhan penggunanya 

Penggabungan konsep penataan ruang secara efisien dan penggunaan fitting yang tepat merupakan kunci agar ruangan terbatas memenuhi kebutuhan penghuninya. Nah, Hefele yang menyediakan produk rumah tangga menawarkan rancangan rungan minimalis dengan sistem laci serbaguna dan bisa mendesain ruangan dapur dengan gaya simple. 

Managing Director Hafele Indotama Roland Poehlmann mengatakan pihaknya menawarkan solusi dalam membuat interior rumah dengan mengusung konsep minimalis.  “Kami telah dikenal para desainer interior, perusahaan furniture, dan pihak dealer. Kami pun menghasilkan produk berkualitas premium dan mampu bersaing di pasar global,” kata Roland di JIEXPO Kemayoran, Jakarta, Rabu (27/9).


Dalam event Kitchen &Bathroom Indonesia ini, Hafele menunjukkann produk terbarunya dari german kitchen yaitu premium kitchen. Desain ini mengutamakan kenyamanan, juga kepraktisan, fast accses terhadap barang yang disimpan di lemari penyimpanan. Selain itu, terdapat juga ragam aksesoris lemari dinding tempat menyimpan pakaian.

“Keunikan yang berbeda ini biasanya premium memang ingin praktis dan lebih bersih. Jadi kita sistem tarik biasa aja dsn ini praktis tidak biki ribet,” ujarnya. Semua produk yang ditampilkan Häfele ini memberikan solusi untuk ruang terbatas  namun mamapu memberikan fungsi yang maksimalis.  Dengan slogan more life per m2 Häfele menawarkan sousi untuk furniture yang digunakan oleh rumah tangga di abad ke-21.(Foto : Istimewa)

Tags: , , ,


TOP